Kategori Berita Pengelolaan Arsip

Line Shape Image
Line Shape Image
Jadi Percontohan OPD lain Serta Kabupaten Dan Kota, DPK Kaltim Gelar Akuisisi Arsip Eks Badan Perpustakaan Daerah  Tahun 2014-2016

Jadi Percontohan OPD lain Serta Kabupaten Dan Kota, DPK Kaltim Gelar Akuisisi Arsip Eks Badan Perpustakaan Daerah Tahun 2014-2016

Samarinda- Agar menjadi percontohan bagi OPD lain, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim melaksanakan Akuisisi Arsip Badan Eks Perpustakaan Provinsi Daerah. Bidang Sekretariat DPK Kaltim menyerahkan lima boks arsip yang berjumlah… Read More

Gubernur Rudy Mas’ud dan Wakil Gubernur Seno Aji, Dukung Penuh Komitmen Penerapan SRIKANDI pada Seluruh OPD di Kalimantan Timur

Gubernur Rudy Mas’ud dan Wakil Gubernur Seno Aji, Dukung Penuh Komitmen Penerapan SRIKANDI pada Seluruh OPD di Kalimantan Timur

Samarinda- Usai melaksanakan Rapat Pimpinan Perdana bersama dengan Gubernur Rudy Mas’ud dan Wakil Gubernur Seno Aji, Plt Kepala Tugas DPK Kaltim Anita Natalia Krisnawati bersama dengan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika… Read More

SRIKANDI Sudah Harus Diterapkan Pada Pengelolaan Surat, Dinkes Kutim Resmi Gunakan Aplikasi untuk Proses Administrasi

SRIKANDI Sudah Harus Diterapkan Pada Pengelolaan Surat, Dinkes Kutim Resmi Gunakan Aplikasi untuk Proses Administrasi

Samarinda- Mulai berbenah, Dinas Kesehatan Kabupaten Kutai Timur beralih dari proses surat menyurat yang semula berbentuk fisik atau bersistem manual tanda tangan basah menjadi berbasis elektronik melalui aplikasi SRIKANDI. Dalam… Read More

Tim Akuisisi Arsip DPK Akhiri 2024 dengan Pemantauan Pengelolaan Arsip Statis di 14 OPD Kaltim

Tim Akuisisi Arsip DPK Akhiri 2024 dengan Pemantauan Pengelolaan Arsip Statis di 14 OPD Kaltim

Samarinda- ,Menjelang tutup tahun 2024, pemantauan dan evaluasi dilaksanakan terhadap arsip-arsip yang dikelola oleh OPD di Kaltim guna memperoleh potensi arsip statis dengan masa retensi di bawah 10 tahun. Bidang Pengelolaan dan… Read More

Menaikkan Level dalam Mengelola Arsip, Arsiparis dan Pengelola Arsip DPK Kaltim Magang di Arsip Nasional RI

Menaikkan Level dalam Mengelola Arsip, Arsiparis dan Pengelola Arsip DPK Kaltim Magang di Arsip Nasional RI

Jakarta – Dalam rangka meningkatkan kompetensi di bidang kearsipan digital, sejumlah Pegawai Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK)  Kaltim melakukan magang… Read More

Ada Aspirasi/Pengaduan yang mau anda sampaikan?

Sampaikan disini lapor.go.id
Shape Image
Shape Image